Cara cek NISN - NISN (Nomor Induk Siswa Nasional) adalah nomor unik yang diberikan kepada siswa/murid untuk menerangkan bahwa anak tersebut benar-benar siswa sekolah dan terdaftar di Kemdikbud. NISN berguna untuk menyimpan data identitas siswa dan untuk memepermudah Kemdikbud memperoleh diata siswa diseluruh Indonesia.
NISN merupakan sebuah layanan sistem pengelolaan nomor induk siswa nasional yang langsung dikelola oleh Pusat Data dan Statistik Kementerian Pendidikan Nasional yang merupakan program Dapodik.
Ini sekedar informasi bagi teman-teman yang lupa dengan NISN nya. Yang sekarang sangat membutuhkannya untuh keperluan yang penting seperti SNMPTN, PPDB, Pindah sekolah dll.
Tujuan dibuatnya NISN
- Mengidentifikasi setiap siswa secara perorangan disetiap sekolah diseluruh wilayah Indonesia secara standar,konsisten dan berkesinambungan.
- Sebagai pusat layanan sistem pengelolaan nomor induk siswa secara online bagi unit-unit kerja di Kemdiknas, Dinas Pendidikan Daerah hingga Sekolah yang bersifat standar, terpadu dan akuntabel berbasia teknologi informasi dan komunikasi.
- Sebagai sitem pendukung dari program Dapodik dalam menerapkan dan mengembangkan program-program perencanaan pendidikan, statistik pendidikan dan program pendidikan lainnyabaik dari tingkat pusat, provinsi,kota, kabupaten hingga tingkat sekolah, misalnya Penyaluran Dana BOS (Bantuan Operasional Sekolah), Ujian Nasional dll.
Dengan cara mengecek secara online.
1. Kamu bisa mengunjungi laman diinternet dengan klik link berikut
2. Nanti anda akan melihat sebuah laman dengan pilihan (lihat gambar pertama). Jika anda ingin tahu nomor NISN anda klik (pencarian berdasarkan nama) kemudian isi kolom yang ada yaitu Nama, Tempat Lahir dan Tanggal Lahir dan klik "Cari".
3. Anda sudah mempunyai NISN maka langsung saja klik " Pencarian Berdasarkan NISN"dan masukkan NISN dalam kolom yang tersedia kemudian klik "Cari"
Cara Kedua
Untuk cara yang kedua anda langsung bisa menanyakan kepada pihak sekolah anda beberapa nomor NISN anda.
Demikanlah cara cek NISN dengan mudah semoga bermanfaat.
Maaf, kalo bisa nama blog-nya diganti, misalkan 'sekolah goes to blog'biar enak bacanya
ReplyDeleteYang saya maksud gambar orang
ReplyDelete